Author: Panduan Trading

Untuk menghubungi Panduan Trading dapat melalui email: [email protected]

Salah satu cara untuk memprediksi arah pergerakan harga adalah dengan sebuah metode yang populer yaitu analisa teknikal. Pada dasarnya Analisa teknikal menggunakan grafik (chart) pergerakan harga historis untuk memprediksi arah harga dimasa yang akan datang. Semua pasar keuangan menghasilkan data tentang pergerakan harga pasar dalam berbagai periode waktu. Data ini kemudian ditampilkan dalam grafik pada layar monitor. Analisa Teknikal mengasumsikan grafik harga mencerminkan tindakan (action) dari semua pelaku pasar yang terlibat dalam perdagangan dalam periode waktu tertentu. Untuk memahami lebih jelas tentang Strategi Price Action kita akan memulai dari pemahaman tentang grafik pergerakan harga. Pergerakan harga dapat dilihat dalam sebuah…

Read More

Apakah anda ingin menahan sebuah posisi terbuka pada transaksi spot untuk forex dan komoditi? Kemudian bagaimana caranya? anda akan dikenakan atau mendapatkan swap. Swap adalah bunga yang dikenakan atau yang didapat oleh nasabah untuk menahan posisi terbuka hingga hari berikutnya. Swap otomatis akan dikenakan pada akhir hari perdagangan, pada saat perdagangan musim panas ditutup pukul 04.00 WIB dan perdagangan musim dingin ditutup pukul 05.00 WIB. Tentu saja swap hanya dikenakan pada produk keuangan yang ditransaksikan dengan menggunakan leverage (instrumen keuangan high risk high reward), seperti forex dan komoditi logam mulia (emas dan perak). Bisa dikatakan swap adalah biaya transaksi yang…

Read More

Apabila Anda trading menggunakan aplikasi yang secara otomatis akan memberitahu dan atau mengeksekusi transaksi ketika sinyal buy atau sell muncul, maka sistem trading Anda termasuk dalam mechanical trader. Demikian pula jika Anda menerapkan berbagai indikator teknikal, atau kombinasi antara indikator dan price action yang menghasilkan sinyal trading. Sebaliknya jika Anda mengandalkan feeling atau intuisi untuk entry atau exit, berarti Anda trading dengan sistem discretionary. Trading dengan sistem discretionary lebih didasarkan pada pengalaman dan tidak terlalu mengandalkan indikator teknikal. Trading berdasarkan berita fundamental (murni mengandalkan peristiwa dan rilis data) bisa dikatakan discretionary. Diantara kedua sistem trading tersebut manakah yang lebih menguntungkan?…

Read More

Autochartist menjadikan trading Anda lebih sederhana karena arah pergerakan harga bisa diidentifikasi hanya dengan dua pola yaitu pola garis horizontal dan garis tren. Dengan demikian trader bisa meraih peluang besar kendati pasar memasuki kondisi yang volatil. Autochartist membantu berbagai tipe trader untuk mengenali tren pergerakan harga sebuah instrumen sesuai gaya trading mereka sendiri. Dengan fasilitas Autochartist, psikologi pasar lebih mudah dikenali. Namun sebelum trading menggunakan Autochartist, ada beberapa faktor yang perlu seorang trader kenali dalam bertransaksi. Seorang trader bisa menjadi seorang trend trader atau mean reversion (swing) trader dan pasar membuka kesempatan untuk kedua tipe tersebut. Trend trader mengidentifikasi peluang…

Read More

Apakah anda sudah menentukan sesi (jam) perdagangan yang paling menguntungkan bagi strategi trading anda? Setiap sesi perdagangan memiliki karakter pergerakan yang berbeda-beda. Memahami karakter pergerakan harga di jam-jam tertentu adalah penting untuk meningkatkan performa trading. Indikator Open Market Session dapat membantu untuk menganalisis pergerakan harga terutama pada saat pergantian sesi perdagangan. Sesi Perdagangan Forex Market Pasar perdagangan forex bisa dikatakan pasar yang buka 24 jam sehari dan 5 hari dalam seminggu. Ini adalah periode waktu yang lama sekali. Boleh dibilang pasar yg buka terus tanpa ada istirahat atau tidur. Namun demikian seperti pada umumnya pasar biasa, tidak setiap saat…

Read More